Cara Setting Internet Android Semua Operator

Internet sekarang sudah menjadi kebutuhan khusus untuk para pengguna gadget. Para pengguna android banyak yang masih merasa kebingungan setting Apn di smartphone yang digunakannya.
Cara Setting Internet Android Semua Operator
Setting internet Android
Ada baiknya Anda melakukan setting Apn Internet pada Android Anda, dengan begitu Anda akan lebih mudah mengakses internet tanpa masalah. Kami akan berikan cara setting internet android untuk operator GSM seperti Mentari, Indosat, IM3, telkomsel AS/ Simpati, Axis, XL, dan Three 3. Selain GSM, kami juga akan berikan pengaturan APN paket internet CDMA.

Cara setting internet android bisa langsung Anda lakukan pada smartphone Anda. Hanya dengan melakukan sedikit setting pada ponsel Anda, Anda bisa internetan gratis sepuasnya.

Berikut ulasan tentang cara setting internet android untuk semua operator sellular :
  • Langkah pertama Anda masuk pada menu “setting” dan pilih “more setting
  • Kemudian Anda tap menu “mobile network” dan pilih “acces point name
  • Setelah itu Anda tekan menu pada ponsel Anda dan pilih “new APN
  • Pada new APN Anda dapat mengisi sesuai setting operator yang Anda gunakan, misalnya telkomsel, indosat atau XL.
  • Terakhir Anda pilih “menu” dan tekan “save

Masing-masing operator sellular memiliki setting yang berbeda-beda. Berikut kami berikan cara setting Apn untuk semua operator yang dapat Anda isikan untuk mengisi setting operator pada cara diatas.

Cara setting telkomsel:

Nama profile : Telkomsel GPRS
APN : Telkomsel
Username : wap
Password : wap123

Cara setting Axis:

Nama profile : Axis
APN : Axis
Username : Axis
Password : 123456

Cara setting 3:

Nama profil : bebas sesuai keinginan
APN : 3data atau 3 gprs jika Anda sudah berlangganan dengan paket unlimited 3
Username : 3data atau 3 gprs
Password : 3 data atau 3 gprs

Cara setting Indosat:

Nama profil : Indosat GPRS
APN : indosatgprs
Username : indosat
Password : indosat

Cara setting XL :

Nama profil : XL gprs
APN : xlgprs.net
Username : xlgprs
Passwoord : proxl
Cara setting Axis :

APN : Axis

Username : axis
Password : 123456

Cara setting Smartfren :

Nama profil : SmartFren
APN : #999
Dial number : #777
Username : M8
Password : M8

Cara setting XL Unlimited :

APN : xlunlimited
Username : (kosongkan)
Password : (kosongkan)

Mudah bukan cara setting internet Android ? Semoga artikel ini bisa membantu Anda untuk daftar paket internet di Android Anda.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel